SURABAYA – perusahaan galangan kapal Jawa Timur menghadapi persoalan terkait limbah industri yang dihasilkan dari pengerjaan perawatan kapal yang dilakukan. Hal itu diungkapkan Ketua ikatan perusahaan industri kapal dan sarana lepas pantai Indonesia (IPERINDO) Jatim, Momon Herman disela diskusi Limbah Galangan dengan anggotanya di salah satu hotel di Surabaya, Selasa (27/5/2019). “Kami menghadapi persoalan yang belum terpecahkan terkait limbah industri ...
Read More »